-->

Sillabus Pembelajaran Tematik Sekolah Dasar Kelas II Semester 2 Tema Kesehatan Kurikulum 2013

Sillabus Pembelajaran Tematik Sekolah Dasar Kelas II Semester 2 Tema: Kesehatan



Sillabus Pembelajaran Tematik Sekolah Dasar Kelas II Semester 2

TEMA: KESEHATAN


Standar
Kompetensi

Kompetensi
Dasar

Materi
Pokok dan Uraian Materi

Kegiatan
Belajar

Indikator
Pencapaian Kompetensi


Penilaian

Alokasi
Waktu

Sumber/
Bahan/ Alat

B. Indonesia
Mendengarkan
§
Memahami pesan pendek
dan dongeng yang dilisankan
§
Mengungkapkan secara
lisan beberapa informasi dengan mendeskripsikan benda dengan bercerita.
§
Memahami wacana tulis
dengan membaca nyaring dan membaca dalam hati
§
Menyalin puisi anak
dengan hurup tegak bersambung yang rapi

§
Menyampaikan pesan
pendek yang didengarkannya kepada orang lain
§
Mendeskripsikan tumbuhan
atau binatang di sekitar sesuai ciri-cirinya dengan menggunakan kalimat yang
mudah dipahami orang lain
§
Membaca nyaring teks
sebanyak 15 – 20 kalimat dengan memperhatikan lapal dan intonasi yang tepat.
§
Meyalin puisi anak
dengan hurup tegak bersambung yang rapi

§
Membaca dan menulis kalimat sederhana

§
Siswa dapat
mencatat isi pesan tentang
kesehatan
§
Dapat menjelaskan
cirri-ciri binatang secara rinci
§
Siswa dapat membaca teks
dengan intonasi yang baik dan benar
§
Siswa dapat menyalin
kalimat dengan tulisan tegak bersambung
§  Siswa dapat membuat karangan dibantu dengan gambar yang sudah disediakan

§
Mencatat isi pesan
§
Menjelaskan
cirri-ciri tumbuhan dan binatang secara rinci  (nama cirri khasnya, suaranya,
dimana
hidupnya) dengan pilihan kata kalimat runtut
§
Membaca teks dengan
intonasi yang tepat dengan nada yang nyaring.
§
Menyalin kalimat cetak
menjadi tegak bersambung sebanyak 5 kalimat
§
Menuliskan karangan
pendek dengan melanjutkan sebuah cerita yang sudah disediakan

Tertulis
Perbuatan
Lesan

2 minggu

Buku tematik
kelas II
Pengem-
bangan guru
Gambar Siswa

Selengkapnya Silahkan Klik 

Sillabus Pembelajaran Tematik Sekolah Dasar Kelas II Semester 2

pariwara